Rabu, 12 September 2012

Plakat Kerajinan Kalimantan

Kalimantan merupakan propinsi yang kaya akan kerajinan,kita dapat menemukan di sudut-sudut kota kalimantan.kerajinan tangan adalah salah satu produk pariwisata di berbagai daerah di kalimantan,antara lain yang terkenal adalah kerajinan anyaman rotan.Dimana produk tersebut sudah menembus pasar-pasar di berbagai kota di indonesia.
Dalam hal lain Plakat adalah Produk kerajinan yang masih langka di kalimantan,biasanya plakat di pesan dari daerah luar kalimantan.Jakarta merupakan salah satu tempat pembuatan plakat.
Jika anda belum mengetahui bentuk plakat di bawah ini saya berikan contohnya dan untuk mengetahui bentuk yang lain bisa anda kunjungi Gallery kami.


Tidak ada komentar:

Entri Populer